Sepanjang 2021, Indonesia mengalami pasang surut dinamika perekonomian yang menarik untuk ditelaah. Pemulihan yang diupayakan juga berkelindan dengan upaya mengatasi serangan wabah yang berjilid. Pertumbuhan ekonomi memang sempat menukik meski dilandaskan pada pengaruh basis tahunan yang sedari awal rendah akibat hantaman virus tahun lalu. Pemerintah juga dihadapkan pada serangan wabah jilid kedua pertengahan tahun ini. Utak atik regulasi dan opsi kebijakan perekonomian berupaya dirumuskan.
Lantas evaluasi 2021 apa saja yang dapat dipelajari? Serta, tantangan apa saja yang bisa saja dihadapi pada tahun mendatang?
Simak uraianya dalam Webinar Catatan Akhir Tahun 2021, Evaluasi Ekonomi Indonesia oleh Ekonom Milenial INDEF
Pembicara
â—‹ Media Askar, Ph.D
Isu Industri, perdagangan & ketenagakerjaan
â—‹ Eisha Maghfiruha Rachbini, Ph.D
Isu UMKM & Ekonomi Digital
â—‹ Imaduddin Abdullah, Ph.D (candidate)
Isu Energi
â—‹ Riza Annisa Pujarama, M.Si
Isu Makroekonomi dan Fiskal
Moderator
Nur Komaria, MM
Tanggal dan Waktu
Rabu, 8 Desember 2021
Pukul 14.30 – Selesai
Laman Zoom
s.id/evalekonomi
Meeting ID: 819 4857 9478
Passcode: indef